Senin, 08 September 2014

Panduan membuat donat dengan kentang yang lembut

Resep donat lembut - Kita tau donat adalah kue populer pasar yang verry sederhana begitu sering di jumpai penjual donat baik pinggir jalan dengan gerobak maupun dengan gerobak dipasar. gorangan adonan terigu yang manis juga simple ini tidak boleh hanya di pandang karena kesederhanaannya saja, meski demikian sederhana, donat yang utamanya di kolaborasikan dengan kentang, nyatanya lidah kita termanjakan oleh lembut dan tekstur yang ramah saat lidah kita memainkannya

Salah satu rahasia membuat donat yg bertekstur lembut, alasannya karna  adoananya menggunakan kentang sebagian darinya. tidak hanya teksturnya ajah yang lembut, akan tetapi paduan rasa cukup sempurna sehingga mampu memanjakan lidah penikmatnya.
donat kentang
resep donat kentang
cara membuat donat

Bahan donat lembut

  • 500 gram tepung terigu
  • kentang 200 gram 
  • ragi instant 11 gram
  • susu bubuk 50 gram
  • 100 gram gula pasir
  • 75 gram mentega
  • garam 1/2 sendok teh
  • kuning telur 4 butir
  • air dingin 100 ml
Bagi bunda sekalian yang ingin mempelajari rahasia donat kentang lembut, silahkan baca panduanya melalui sumber berikut :http://serelakita.edublogs.org/2014/07/02/resep-donat